• Rabu, 27 September 2023

Icha Kiswara Menyanyikan Lagu Terlalu Ft. Ageng Music Menjadi Trending Youtube, Berikut Lirik Lagunya

- Selasa, 24 Januari 2023 | 13:50 WIB
Icha Kiswara Menyanyikan Lagu Terlalu (Instagram/cha_khiswara)
Icha Kiswara Menyanyikan Lagu Terlalu (Instagram/cha_khiswara)

KABARBUANA.COM - Lagu Terlalu yang dinyanyikan oleh Icha Kiswara bersama Ageng Music menjadi trending youtube.

Lirik lagu Terlalu sendiri ditulis oleh Charly Van Houten, dan pada video musik Terlalu yang di nyanyikan oleh Icha Kiswara di produseri oleh Ki Ageng Slamet atau biasa disebut juga Cak Met.

Icha Kiswara merupakan penyanyi asal Madiun yang saat ini berumur 33 tahun. Walaupun sudah memilik 2 anak, Icha Kiswara masih dapat bernyanyi dan memiliki suara vokal yang konsisten merdu.

Berikut ini lirik lagu Terlalu :

Baca Juga: Lirik Lagu OST Film Jalan Yang Jauh Jangan Lupa Pulang, Yaitu Jalan Pulang dari Yura Yunita

Aku terasa mati ditinggal kekasih
Tak pernah terpikir ini bisa terjadi

Aku terasa pilu saat kau berlalu
Hilang semua kisah cinta dalam hatiku

Reff :

Cintaku padamu tlah setinggi langit
Namun kau tak merasakan

Baca Juga: Lirik Lagu Sekali Seumur Hidup, Dinyanyikan Oleh Tasya Rosmala Adella

Sayangku padamu kan ku ingat slalu
Biar ku bawa sendiri

Reff :

Aku tak bisa menahan langkah kakimu
Aku tak bisa menahan kepergianmu

Kamu terlalu telah dengan yang lain
Untuk hidupmu nanti

Halaman:

Editor: Muhammad Nurul H KB

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ternyata Inilah Manfaat Buah Naga yang jarang Orang Tahu

Selasa, 26 September 2023 | 23:41 WIB

Kaya Khasiat, Inilah Manfaat Jahe untuk Kesehatan Tubuh

Selasa, 26 September 2023 | 23:36 WIB

Berbagai manfaat Kelapa Muda untuk Kesehatan

Selasa, 26 September 2023 | 23:31 WIB
X