KABARBUANA.COM – Tahukah kamu bahwa tanpa disadari kamu sering memaksakan diri kamu sendiri untuk melakukan hal-hal yang sebenarnya tidak ingin kamu lakukan.
Bahkan selama ini yang kamu lakukan hanyalah nafsu semata.
Padahal manusia yang hidupnya hanya memenuhi nafsu, maka tidak akan ada habisnya.
BACA JUGA: Cara Menghilangkan Hawa Nafsu Yang Berlebihan, Kamu Harus Tau!
Inilah 5 hal toxic yang sering kamu lakukan ke diri sendiri
1. Prokrastinasi
Prokrastinasi merupakan tindakan mengganti tugas berkepentingan tinggi dengan tugas berkepentingan rendah, sehingga tugas penting pun tertunda.
Hal ini sering dilakukan oleh kamu sendiri yang suka menunda-nunda pekerjaan. Padahal akibat dari menunda pekerjaan akan menyebabkan terbengkalainya pekerjaan lain sehingga tugas kamu menumpuk.
BACA JUGA: Kenali Hawa Nafsu, Kamu Harus Tahu!
2. Self talk negatif
Seringkali ketika kamu melakukan suatu hal dan kemudian kamu menyesal, secara spontan kamu bilang ‘lemah banget si gue, gini aja nangis’.
Kalimat inilah yang sebenarnya dapat menjatuhkan diri kamu sendiri.
Coba bayangkan ketika kata-kata ini kamu ucapkan ketika teman kamu gagal. Mungkin kamu ngga punya teman lagi.
BACA JUGA: Tips Agar Kamu Selalu Termotivasi Dalam Meraih Tujuan Kamu Di Tahun 2023, SImak Penjelasannya!
Artikel Terkait
Tips Agar Kamu Selalu Termotivasi Dalam Meraih Tujuan Kamu Di Tahun 2023, SImak Penjelasannya!
Lirik lagu Semata Karenamu - Happy Asmara, Suaranya Bikin Candu Dan Enak Di Nikmati!
Lirik Lagu Pecahkan Hatiku Yang Dibawakan Oleh Mahalini, Lagunya Nggak Ada Yang Gagal Dan Bikin Mind Blowing
Pernah Viral, Berikut Makna dan Lirik Lagu Casablanca "Denyut Jantungku Berdebar"
Trending Tiktok! Ini Link Nonton Film 'Skaya And The Big Boss' Terbaru
Lirik Mars Satu Abad NU Berjudul Merawat Jagat Membangun Peradaban Karya Gus Mus
Harus diperhatikan! Ini 5 Ciri Umum Dalam Mengenali Orang yang Memiliki Sifat Manipulatif
Rilis Lagu Baru! Simak Lirik ‘Bohongi Hati’ dari Mahalini
Kamu Harus Tahu! Inilah 4 Cara Menghadapi Komentar Negatif
Unik Banget! Ini Resep Bakso Tempe yang Super Mudah dan Enak Parah