KABARBUANA.COM - Siapa yang suka musik? Kalau iya berarti ada lagu yang cocok buat kalian yang pengen menenangkan diri tanpa perlu healing keluar rumah.
Lagu "Dandelions" adalah salah satu lagu yang wajib kalian coba.
Musiknya terasa menenangkan meskipun lagu ini terdengar agak sedih. Cocok juga buat kalian yang lagi galau sama pasangan kalian.
Baca Juga: Kisah Teladan Khalifah Umar dan Batu, Endingnya Bikin Haru
Berikut ini Lirik Lagu dan Terjemahan Lagu Dandelions - Ruth B :
[Verse 1:]
Maybe its the way you say my name
Mungkin memang sudah begitu caramu menyebut namaku
Maybe its the way you play your game
Mungkin memang sudah begitu caramu mempermainkanku
But it's so good, I've never known anybody like you
Tapi itu sangat menyenangkan, aku tidak pernah kenal orang sepertimu
But it's so good, I've never dreamed of nobody like you
Tapi itu sangat menyenangkan, aku tidak pernah membayangkan (bertemu dengan) orang sepertimu
[Pre-Chorus:]
And I've hear of a love that comes once in a lifetime
Dan kudengar-dengar cinta (sejati) hanya datang sekali seumur hidup
And I'm pretty sure that you are that love of mine
Dan aku sangat yakin bahwa kau adalah cintaku
[Chorus:]
'Cause I'm in a field of Dandelions
Karena hatiku berbunga-bunga
Wishing on every one that you'll be mine, mine
Berkata kepada semua orang bahwa kau akan menjadi milikku
And I see forever in your eyes
Dan aku melihat keabadian di matamu
I feel okay when I see you smile, smile
Aku merasa senang ketika melihatmu tersenyum
Wishing on dandelions all of time
Memohon kepada bunga dandelion sepanjang waktu
Praying to God that one day you'll be mine
Berdoa pada Tuhan agar suatu hari nanti kau menjadi milikku
Wishing on dandelions all of the time, all of the time
Memohon kepada bunga dandelion sepanjang waktu
Baca Juga: Mahasiswa, Ketahui 7 Tips Memilih Judul Skripsi Untuk Kamu yang Ingin Lulus Kuliah Cepat
Artikel Terkait
Ingin diet yang berhasil? Ikuti 6 Kebiasaan Ini Dijamin Auto Langsing
Bingung Nolak Ajakan Orang? Inilah 15 Cara Nolak Ajakan Orang
Kisah Teladan Pemuda dan Sebuah Apel, Endingnya Bikin Baper, Jomblo Wajib Baca!
Bukan Malas, Inilah 7 Tipe Orang yang Suka Menunda Pekerjaan
Mahasiswa wajib tahu ini! 5 Skill Yang Harus Dimiliki Saat Kamu Kuliah