KABARBUANA.COM - Salah satu masalah yang sering kita alami ketika berpuasa adalah bau mulut.
Ketika mulut kita bau, tentu mengurangi percaya diri untuk bertemu orang lain atau berbicara di depan umum.
Bau mulut saat puasa terjadi akibat mulut kering, karena tidak makan dan minum dalam waktu yang lama.
Baca Juga: Terima Usulan Nama Menpora dari Ketum Golkar, Inilah Kriteria Pilihan Jokowi
Penyebab bau mulut juga bisa berasal dari makanan yang kita konsumsi saat berbuka dan sahur.
Makanan yang berbau menyengat dapat menyebabkan bakteri berkembang dengan cepat. Hal itulah yang menimbulkan bau mulut.
Tetapi jangan khawatir. Banyak kok cara untuk menghindari bau mulut yang mudah untuk kita lakukan.
Dlansir dari situs resmi Kemenkes, ada 5 tips yang dapat kita terapkan untuk menghindari bau mulut saat puasa. Kelima tips tersebut yaitu:
Baca Juga: Profil Fanny Soegi, Pelantun Lagu Asmalibrasi
1. Minum air putih 2-3 liter perhari ketika sahur atau berbuka puasa
Minum air putih memang dikenal menyehatkan. Hal ini juga sangat berguna untuk mencegah bau mulut ketika berpuasa loh.
Dengan meminum banyak air putih, maka mulut menjadi tidak kering. Sehingga bau mulut dapat dihindarkan.
2. Menggosok gigi dengan sempurna
Menggosok gigi dengan sempurna dapat menjaga kesehatan mulut dan mencegah bau mulut. Kamu dapat juga menggunakan obat kumur dan menggosok lidah untuk hasil mulut yang bersih maksimal.
Artikel Terkait
Tahukah Kamu Apa Penyebab Uang Cepat Habis? Berikut Ini Faktanya, Yuk Simak!
Buat Kamu yang Merasa Hidupnya Gitu-Gitu Aja, Ini Dia Filosofi Mencari Tujuan Hidup Ala Albert Camus
Filosofi Kertas Kosong: Bagaimana Cara Kita Mendapatkan Ilmu Pengetahuan
Istilah dalam Dunia Kopi yang Wajib Kamu Tahu Sebelum ke Coffee Shop
Profil Fanny Soegi, Pelantun Lagu Asmalibrasi