• Selasa, 26 September 2023

Uncertainty Reduction Theory (Teori Pengurangan Ketidakpastian) dalam Komunikasi Interpersonal, Ternyata ini!

- Selasa, 21 Maret 2023 | 09:49 WIB
Uncertainty Reduction Theori dalam Komunikasi Antar Pribadi (Freepik.com - KABARBUANA.COM)
Uncertainty Reduction Theori dalam Komunikasi Antar Pribadi (Freepik.com - KABARBUANA.COM)

- Tahap Entry Phase

Tahap komunikasi ini hanya meliputi hal-hal umum.

Komunikator ingin mengetahui seperti, nama, jenis kelamin, usia, status, dan seterusnya.

Di tahap ini, langkah komunikasi yang dilakukan dikendalikan aturan-aturan komunikasi.

Baca Juga: Pentingnya Pengetahuan Dasar Tentang Kesehatan Reproduksi Bagi Remaja, Ternyata ini Alasannya!

- Tahap Personal Phase

Di tahap ini, komunikasi mulai lebih akrab. 

Komunikator dan komunikan mulai berbagi lebih banyak mengenai data-data pribadi.

Data yang dibagi ini, bisa berupa keyakinan, pendapat, maupun nilai-nilai.

Baca Juga: Mengenal Kekuatan dan Kelemahan Watak Plegmatis yang Jarang Orang Tahu, Simak Selengkapnya di Sini!

Bisa dengan pancingan pertanyaan;

Kamu suka makan apa kalau siang begini, kalau aku suka bakso, pas sama cuaca.

Bisa juga dengan pernyataan;

Bagaimana sih rasanya jadi bisa belajar sambil bekerja gitu, luar biasa tahu, dst.

Baca Juga: Kajian Perempuan: Mengenali Gejala Menopause Bagi Perempuan, Simak Selengkapnya!

Halaman:

Editor: Khasiatun Amaliyah

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Penerimaan LGBT di Indonesia

Kamis, 27 Juli 2023 | 20:25 WIB

Elon Musk VS Mark Zuckerberg

Kamis, 27 Juli 2023 | 20:23 WIB

Pancasila: Ideologi Kemakmuran

Rabu, 28 Juni 2023 | 18:39 WIB

Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik

Kamis, 22 Juni 2023 | 04:01 WIB

Feedback dalam Pembelajaran

Kamis, 15 Juni 2023 | 07:31 WIB

Apakah bisa Menambah Kewenangan MPR?

Selasa, 30 Mei 2023 | 17:35 WIB

Sosok Guru Ala Pakubuwono IV

Minggu, 7 Mei 2023 | 22:36 WIB
X