• Rabu, 27 September 2023

Pengertian Kecelakaan Akibat Kerja dan Macam-Macam Bahaya Keselamatan dan Kesehatan Kerja

- Sabtu, 20 Mei 2023 | 18:46 WIB
Yuk cari tahu pengertian kecelakaan akibat kerja dan apa saja bentuk bahaya K3. (freepik.com - KABARBUANA.COM)
Yuk cari tahu pengertian kecelakaan akibat kerja dan apa saja bentuk bahaya K3. (freepik.com - KABARBUANA.COM)

KABARBUANA.COM - Kecelakaan akibat kerja biasanya berhubungan langsung dengan proses pekerjaan yang dilakukan oleh para tenaga kerja di tempat kerja.

Kecelakaan akibat kerja terjadi karena dalam mengoperasikan para tenaga kerja yang dilakukan dengan tidak memperhatikan keselamatan kerja.

Kecelakaan akibat kerja terbagi menjadi beberapa jenis yang pada setiap jenisnya mempunyai penyebab yang berbeda-beda.

Baca Juga: Inilah Manfaat Buah Tin, yang Dijadikan Nama Surah di Al Quran

Contoh kecelakaan akibat kerja di tempat kerja yang sering terjadi dan dialami oleh para tenaga kerja saat melakukan pekerjaan ditempat kerja misalnya tergores, terkena benda atau alat kerja yang sedang digunakan, dan lain-lain.

Maka dari itu sangat diperlukan penanganan dan pencegahan yang baik ketika para tenaga kerja mengalami kecelakaan akibat kerja di tempat kerja agar para tenaga kerja bisa mendapatkan keamanan dan kenyamanan pada saat melakukan pekerjaannya.

Ada berbagai sebab yang ditimbulkan ketika para tenaga kerja mengalamai kecelakaan akibat kerja diantaranya adalah kesalahan dari manusianya yaitu para tenaga kerja, kemudian situasi kerja yang memiliki resiko kecelakaan kerja yang tinggi, setelah itu karena sebab atau faktor lingkungan kerja yang tidak sesuai dengan SOP yang memenuhi.

Maka dari itu perlu dilakukan adanya tindakan pencegahan terhadap kecelakaan akibat kerja yaitu melakukan perencanaan dengan menggunakan metode manajenen mengenai penyebab kecelakaan akibat kerja, dalam melakukan pekerjaan sebaiknya menggunakan alat dan keamaan yang sesuai dengan standar kerja, dan yang paling penting yaitu dengan menyediakan perlengkapan keselamatan kerja yaitu alat pelindung diri yang memadai.

Baca Juga: 5 Daftar Provinsi dengan Presentase Pengangguran Tertinggi Tahun 2023, Ada Provinsi Kamu Gak Nih?

K3 (keselamatan dan kesehatan kerja) merupakan bagian penting dari keselamatan kerja. Terdapat berbagai bahaya yang dapat membahayakan keselamatan dan kesehatan pekerja. Berikut adalah beberapa bahaya dan faktor yang terkait dengan keselamatan dan kesehatan kerja (K3)

Yang pertama yaitu Bahaya fisik: Ini termasuk kebisingan, getaran, cahaya, radiasi dan faktor fisik lainnya yang dapat membahayakan pekerja.

Yang kedua yaitu Bahaya kimia: Ini termasuk paparan bahan kimia berbahaya seperti debu, gas, uap dan zat lain yang dapat membahayakan pekerja.

Yang ketiga yaitu Bahaya biologis: Ini termasuk kontak dengan mikroorganisme seperti virus, bakteri dan jamur yang dapat menyebabkan penyakit.

Baca Juga: Adidas Mendapat Seruan Boikot Setelah Menampilkan Iklan baju Renang dengan Model Pria

Halaman:

Editor: Alfian Hidayat

Sumber: freepik.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Keji, Perawat di Inggris Bunuh 7 Bayi Tak Berdosa

Minggu, 20 Agustus 2023 | 16:04 WIB
X