Bukan Kota Jakarta! ternyata Kota Terkaya di Indonesia ada di Jawa Timur loh!

- Sabtu, 11 Maret 2023 | 10:57 WIB
Bukan DKI Jakarta! Ini dia 10 Kabupaten/Kota Dengan UMK Tertinggi di Indonesia, Ada Yang Tembus Rp 5,17 Juta! (/id.pinterest.com/ - KABARBUANA.COM)
Bukan DKI Jakarta! Ini dia 10 Kabupaten/Kota Dengan UMK Tertinggi di Indonesia, Ada Yang Tembus Rp 5,17 Juta! (/id.pinterest.com/ - KABARBUANA.COM)

KABARBUANA.COM - Menjadi kota dengan kekayaan paling besar merupakan impian bagi setiap walikota serta masyarakat.

Menjadi kota paling kaya di Indonesia bukanlah hal yang mudah, banyak tantangan serta rintangan yang harus dihadapi.

Namun, semua itu tidak sebanding dengan kekayaan SDA (Sumber Daya Alam) yang dimiliki negara Indonesia.

Pendapatan kota, tidak hanya berasal dari pengelolaan SDA nya saja.

Baca Juga: Bukan DKI Jakarta! Ini dia 10 Kabupaten/Kota Dengan UMK Tertinggi di Indonesia, Ada Yang Tembus Rp 5,17 Juta!

Akan tetapi banyak aspek lain yang ikut menyumbangkan pendapatan kota menjadi lebih besar.

Semua pendapatan suatu daerah akan disatukan menjadi PDRB (Produk Domestik Regional Bruto).

Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) adalah total pendapatan daerah dibagi jumlah penduduk masing-masing kota dalam 1 tahun.

Semakin tinggi perolehan PDRB sebuah kota, maka semakin kaya kota tersebut.

Baca Juga: Didorong Sektor Transportasi dan Ekspor Ekonomi Papua Tahun 2022 Tumbuh 8,97 Persen

Sebaliknya, semakin rendah perolehan PDRB sebuah kota, maka akan semakin miskin kota tersebut.

Tahukah kamu bahwa ada 15 Kota terkaya di indonesia? dapatkah kamu menebak nama kota yang menempati posisi pertama?

Kalau jawaban kamu kota Jakarta, kamu salah besar.

Ternyata kota terkaya di Indonesia ada di Jawa Timur loh!

Halaman:

Editor: Aulia Cassanova

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Kamu Ingin Bekerja di BUMN? Wajib Punya Akhlak

Minggu, 21 Mei 2023 | 11:03 WIB
X