KABARBUANA.COM - Pada suatu hari terdapat seorang pemuda yang bernama Tsabit bin Zutho. Pemuda tersebut bukan pemuda biasa karena pemuda tersebut sangatlah sholeh.
Suatu hari Tsabit bin Zutho ingin belajar ke tempat yang sangat jauh dari rumahnya. Perjalan ia tempuh dengan berjalan kaki menyusuri sungai dan hutan.
Pada saat menyusuri sungai Tsabit bin Zutho merasa kelaparan. Pada saat itu, didepannya terdapat sebuah apel yang hanyut.
Baca Juga: Kumpulan Kata Bijak Abu Bakar Ash-Shidiq
Tanpa berfikir panjang Tsabit bin Zutho pun langsung memakannya karena sudah sangat lapar.
Belum habis apel yang ia makan, ia teringat bahwa apel ini pasti dari sebuah kebun yang letaknya di tepi sungai dan kebun tersebut pasti ada pemiliknya.
Dan ia sedang memakan apel yang bukan miliknya. Tanpa berfikir panjang Tsabit bin Zutho pun memutuskan untuk menyusuri sungai sembari berharap ia bertemu dengan pemilik kebun apel itu.
Setelah lama menyusuri sungai akhirnya Tsabit bin Zutho menemukan kebun apel tersebut. Ia pun akhirnya bertemu dengan sang pemilik kebun apel.
Baca Juga: Sedang Down? Berikut 15 Nasehat Umar bin Khattab Tentang Kehidupan
Artikel Terkait
Viral! ‘Tahukah sakit yang tak terobati’, Inilah Penggalan Lirik Lagu Muak yang Dipopulerkan oleh Aruma
Wanita dan Pendidikan, Mana yang Lebih Penting? Kamu Wajib Paham!
Panduan Agar Membuat Kamu Menjadi Lebih Tangguh, Simak Penjelasannya!
Ingin diet yang berhasil? Ikuti 6 Kebiasaan Ini Dijamin Auto Langsing
Bingung Nolak Ajakan Orang? Inilah 15 Cara Nolak Ajakan Orang